Pengertian VGA Card

VGA Card(Kartu Grafis)

Image result for VGA card intel
VGA atau Video Graphic Adapter adalah sebuah perangkat keras yang berfungsi mengolah data grafik yang akan ditampilkan oleh monitor. VGA juga memiliki processor yang biasa disebut GPU (Graphic Processing Unit). Biasanya perangkat keras yang satu ini sangat dibutuhkan, khususnya bagi gamer maupun designer.
FUNGSI:
VGA Card berfungsi untuk menerjemahkan atau pengubah signal digital dari komputer menjadi tampilan grafis pada layar monitor. Selain itu VGA Card juga berfungsi untuk mengartikan output komputer ke layar monitor. VGA Card sangat dibutuhkan untuk menggambar desain grafis dan bermain game.
JENIS-JENIS:
  1. VGA ISA adalah jenis VGA Card yang dimasukkan pada slot ekspansi ISA bus yang masih bersistem I/O 8-bit atau 16-bit.
  2. VGA EISA adalah janis VGA Card pada slot ekspansi EISA bus yang bersistem 32-bit I/O
  3. VGA PCI adalah kartru VGA Card yang dipasanga pada slot PCI bus 32-bit atau 64-bit sistem I/O.
  4. VGA AGP. adalah VGA Card yang dapat dipasang pada slot AGP bus bersistem I/O 128-bit atau 256-bit.
  5.  VGA PCIeadalah jenis VGA Card yang dipasang pada slot PCIe bus yang berangkaian seri sistem I/O dengan kecepatan transfer mencapai 32GB

Komentar